Kontingen Polri Sementara Kantongi 45 Medali di World Police and Fire Games 2025
*Jakarta, 4 Juli 2025* — Kontingen Kepolisian Republik Indonesia (Polri) mencatat prestasi membanggakan dalam ajang bergengsi World Police and Fire Games (WPFG) 2025 yang saat ini tengah berlangsung. Hingga Kamis, 3 Juli 2025, Polri telah mengumpulkan total 45 medali, terdiri…
Kapolres Batola Resmikan Bedah rumah dalam rangka peringatan Hari Bhayangkara Ke-79
Barito Kuala, — Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Barito Kuala melaksanakan kegiatan peresmian bedah rumah di Desa Pendalaman Baru, Kecamatan Barambai, Kabupaten Barito Kuala. Acara yang berlangsung pada Kamis (26/6/2025) pagi Wita ini menjadi bentuk nyata kepedulian Polri…
Jelang peringatan Hari Bhayangkara ke-79 Polsek Mekarsari gelar kegiatan Anjang Sana dan bagikan bansos
Barito Kuala, Menjelang peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Polsek Mekarsari menggelar kegiatan Anjangsana dan bagikan bansos kepada masyarakat Kec. Mekarsari pada Rabu (25/6/2025) Kegiatan ini merupakan wujud kedekatan Polri dengan masyarakat sekaligus bentuk kepedulian terhadap warga yang kurang mampu. Kegiatan yang…
Polres Batola dan PT. TAL Gelar Tanam Jagung Serentak Dukung Ketahanan Pangan
BATOLA* – Polres Barito Kuala (Batola) bersama PT Tasnida Agro Lestari (TAL) menggelar kegiatan Tanam Jagung Serentak dalam rangka mendukung program ketahanan pangan Nasional. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa, (24/6/2025) di Area perkebunan PT. TAL Kec. Kuripan Kabupaten Barito Kuala…
Polres Batola gelar Sunatan Masal dalam rangka peringatan hari Bhayangkara ke-79
Batola_Marabahan, Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Barito Kuala (Batola) menggelar kegiatan Bakti Kesehatan berupa sunatan massal bagi anak-anak di wilayah hukumnya. Kegiatan berlangsung di Aula Jana Nuraga Polres Batola pada Selasa pagi (24/6/2025) mulai pukul 09.00 WITA. Kegiatan…
Cegah Aksi Kejahatan Polres Batola gelar Patroli malam di sejumlah titik Rawan
Kalsel_Barito Kuala, – Dalam upaya menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) agar tetap kondusif, Polres Barito Kuala (Batola) meningkatkan intensitas kegiatan patroli . Kegiatan patroli malam hari digelar sejumlah tempat yang menjadi titik rawan dan tempat kumpul masyarakat, kegiatan ini…
Satlantas Polres Batola Lakukan Blue Light Patrol Malam Hari untuk Jaga Kamseltibcar Lantas
*BATOLA* – Guna menciptakan keamanan, keselamatan, dan ketertiban berlalu lintas (Kamseltibcar Lantas), Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Barito Kuala (Batola) melaksanakan Blue Light Patrol pada Minggu (22/6/2025) malam. Kegiatan ini dipusatkan di Jalan Trans Kalimantan Handil Bakti, yang dikenal sebagai…
Satuan Lalu Lintas Polres Batola Lakukan Pengaturan Lalu Lintas Saat Aktivitas Warga Meningkat
*BATOLA* – Guna menjamin kelancaran dan keselamatan masyarakat, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Barito Kuala (Batola) melaksanakan pengaturan lalu lintas pada Senin (23/6/2025) pagi. Kegiatan yang berlangsung pukul 07.00 hingga 08.00 WITA ini melibatkan seluruh personel Satlantas untuk mengantisipasi kepadatan…
Seluruh personil Polres Batola turun ke jalan dan lakukan Pengaturan Lalu Lintas Hadapi Padatnya Aktivitas Masyarakat
*BATOLA* – Polres Barito Kuala (Batola), dalam menyikapi tingginya arus kendaraan di sejumlah ruas jalan, Polres Barito Kuala (Batola) menggelar operasi pengaturan lalu lintas pada Senin (23/6/2025) pagi. Kegiatan yang berlangsung pukul 07.00 hingga 08.00 WITA ini melibatkan seluruh personel,…
Bhayangkari Daerah Kalsel Pecahkan Rekor MURI dengan Banua Pinkers Run 2025
Bhayangkari Daerah Kalimantan Selatan (Kalsel) berhasil memecahkan rekor Museum Rekor Dunia-Indonesia (MURI) untuk kategori Peserta Terbanyak dalam Lomba Lari Banua Pinkers Run 2025 dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) ke-73. Acara ini digelar di Mapolda Kalsel Banjarbaru, pada…